DEWAN TAILOR, nama yang terinspirasi dari Rumah Jabatan Anggota Dewan Blok C3 No 230 di Kalibata tahun 2000. Orderan nya bermula dari keluarga dekat, beberapa tetangga di Rumah Jabatan, hingga berlanjut ke Senayan & Pelanggan lainnya.

VISI :

Menghadirkan Layanan & Produk Berkualitas Tinggi dengan Harga yang Lebih Murah.

  • Kualitas Premium ini kami wujudkan dengan memiliki Produksi Tukang Jahit Sendiri, sehingga kualitas bahan , alat-alat hingga proses produksinya bisa dikontrol dengan sangat baik.
  • Harga Murah ini kami wujudkan dengan Strategi Marketing Online untuk bisa mendatangkan Pelanggan yang jauh lebih banyak, sehingga omset dari harga super murah tetap bisa dicapai.

DIMANA LAGI ADA JAHITAN JAS KUALITAS PREMIUM SATEN IMPORT & MESIN HOT PRESS YANG DI JUAL SUPER MURAH  ???

 
  • Saten Import : lebih lembut, bermotif & awet, sehingga Jas sangat nyaman dipakai.
  • Mesin Hot Press : merekatkan kain lem lebih maksimal & merata, sehingga Jas sangat awet & tahan kerutan.

DEWAN TAILOR MENJAWAB :

Hal yang membedakan kami dengan yang lainnya.

HARGA MURAH

Digital Marketing Online sangat membantu kami hadirkan pelanggan yang jauh lebih banyak kedalam bisnis dengan biaya operasional rendah, sehingga harga jual kami bisa jauh lebih murah daripada tailor ternama lain nya yang se-kualitas namun harga nya selangit.

KUALITAS PREMIUM

Memiliki produksi sendiri akan bisa menentukan & menjaga stantard kualitas yang tinggi, mulai dari bahan import, proses produksi yang profesional hingga QC hasil jahitan. Kami bisa bantu tunjukan dimana kualitas tersebut bisa dibuktikan.
Titik Maps ketik : Produksi Dewan Tailor

TRANSPARAN

Hanya kami yang berani menampilkan harga & biaya yang sangat transparan di online maupun di toko offline. Jadi pelanggan tidak perlu khawatir atau ragu-ragu karena tidak ada permainan harga yang tiba-tiba bisa dimahalin selangit sesuka-suka nya penjual.

GARANSI 100%

Kenyamanan pelanggan sangat kami harapkan, namun ketidak sempurnaan bisa saja terjadi.  Karena itu kami mohon maaf dan diberikan bertanggung jawab dengan Garansi 100% uang kembali, bila kualitas bahan + jahitan tetap tidak nyaman dipakai walau sudah dipermak.

2 TOKO OFFLINE

Selain Online, kami juga memiliki 2 Cabang Toko Offline yang bisa dilacak keberadaan nya yaitu : Pusat Tekstile & Tailor di Mall Pasar Baru Square Lantai Lobby Blok G No 3 Jakarta Pusat dan Mall ITC BSD Lantai Dasar Blok B3A No 2 Tangerang Selatan Banten. Titik Maps, Ketik : DEWAN tailor | Tailor Go Online.

GRATIS ANTAR JEMPUT

Layanan Gratis Antar Jemput adalah bentuk komitmen kami untuk bisa terus menjaga hubungan baik dan berkelanjutan dengan para Pelanggan. Karena itu, referensi Pelanggan kepada keluarga kerabat atau relasi lainnya akan menjadi feedback yg sangat kami harapkan.

ANDA MENCARI KUALITAS PREMIUM ?

Anda sudah berada di halaman yang tepat, lanjutkan…

Memiliki Produksi Sendiri & Digital Marketing Online adalah Inovasi Baru yang Toko Dewan Tailor lakukan untuk bisa menghadirkan  Jas Super Murah (Jas Berkualitas Premium dengan Harga yg jauh lebih Murah).  Bahkan dalam waktu-waktu tertentu bisa di hadirkan harga yang lebih murah lagi dalam program Super Promo.  Karena itu. simpan save No HP Cs Dewan Tailor 0815 86020270 di HP Anda untuk bisa mendapatkan Update Info dari Status & Katalog Whatsapp Business Kami. 

Strategi Digital Marketing Online sangat membantu kami menghadirkan pelanggan yang jauh lebih banyak ke dalam bisnis, termasuk Anda yang kini bisa hadir di halaman kami ini.  Walau harga kami jauh lebih murah. namun dengan volume bisnis yang lebih banyak, kami bisa tetap menghadirkan kualitas yang sangat premium.  Apalagi dengan memiliki Produksi Tukang Jahit Sendiri, biaya produksi bisa kami kelola untuk hasilkan standard kualitas yang lebih tinggi.

Dalam Rumah Produksi, kami sangat menjaga kualitas yang tinggi mulai dari bahan kain semua import, bahan dalaman yang High Quality seperti Saten Import yang lebih awet, lembut dan motif nya berkelas.  Kemudian diproses oleh tukang jahit berpengalaman dan pakai Mesin Hot Press untuk memberikan kerekatan Lem Jas yang maksimal dan merata kesemua bagian.  Hal ini menjadikan kualitas Jahitan Jas tidak mudah mengkerut dibandingkan cara manual dengan strika panas. 

Sementara di Toko Offline, team kami akan melakukan monitoring & re-QC untuk memastikan orderan Pelanggan sesuai dengan hasilnya dan selesai tepat waktu.   Tukang Ukur kami juga siap datang ke rumah untuk jahitan Jas Formal, Jas Wedding ataupun Jas Jaket.

Hal yang menarik lainnya yaitu tersedia 3 pilihan harga yang transparan terpasang di Toko Online maupun di Toko Offline (Klik : Halaman Cek Harga).  Hal ini akan sangat membantu para pelanggan merasa nyaman alias tidak perlu khawatir dengan harga mahal.  Di sini tidak ada permainan harga yang tiba-tiba dimahalin selangit sesuka-suka nya penjual.  Perbedaan harga sungguh karena memang berbeda pada proses pengerjaan hingga berbeda pada kualitas dan merk bahan nya.

Waktu pengerjaan normal 1 stell jas adalah sekitar 1-2 minggu dengan harga normal sesuai tabel harga.  Namun bila Urgent, Jas Super Ekspress akan dikerjakan 1×24 Jam oleh 2-3 orang tukang jahit dengan ongkos jahit Double

Kami juga hadirkan jahitan yang sangat spesial dan berkelas yaitu  Jas Super Ekslusive dari harga Rp 15 Juta ke atas.  Bahan Kain nya Wool Import Branded High Quality dengan Pengerjaan yang sangat khusus hanya oleh tukang jahit senior yang sudah berpengalaman dengan Full Canvas Linen (Buntut Kuda) yang 100% di jahit rajut manual tanpa proses lem.  Waktu pengerjaan normal sekitar 1-2 bulan dengan tahap fitting 2-3 kali sebelum di jahit final.

   3 CARA CEK KUALITAS JAS :

  • Cek Dalaman Jas apakah sudah menggunakan Saten Import Saten Import lebih  lembut, awet dan motifnya berkelas. Harganya sangat mahal dan sulit di dapatkan, sehingga hanya Tailor ternama dan atau Tailor berkualitas tinggi yang mau selalu menggunakan nya dengan cara membeli langsung ke importir dalam jumlah besar untuk stock yang lama.
  • Cek apakah sanggup kerjakan Jas Ekspres 1×24 Jam ?  Jas Ekspres butuh team & stamina yang double ekstra, sehingga hanya toko tailor yang punya Produksi Sendiri yang siap melakukannya dengan baik.  Memiliki Produksi Sendiri akan lebih mudah menentukan dan mengontrol standard kualitas tinggi yang dihendaki, seperti salah satunya menggunakan Mesin Hot Press yang harus memiliki daya listrik di atas 5.500 Watt untuk bisa hasilkan daya rekat lem yang maksimal dan merata, sehingga Jas akan lebih awet dan anti kerut. Tukang Jahit biasa tidak akan menggunakan proses ini, biaya nya jauh lebih mahal.   Banyak toko-toko tailor  tidak memiliki produksi sendiri alias masih oper ke tukang-tukang jahit biasa tsb, karena memang  mengelola sendiri proses produksi dan tukang-tukang nya itu tidaklah mudah ,  menambah stress dan resiko.
  • Cek cobain langsung Jas nya ke badan Anda. Rasakan dudukan jas di pundak dan kenyamanan lainnya.  Apalagi untuk bentuk body yang tidak standard seperti kegemukan, kekurusan atau body miring, maka pola cuttingan tukang akan sangat menentukan.  Setiap Tukang Pola & Potong pasti memiliki cara masing-masing berdasarkan pengalaman dan jam terbang. Ibarat Tukang masak, di sini lah resep masakan itu diracik dan diolah untuk hasilkan cita rasa masakan berkualitas tinggi.

LAYANAN KAMI :

JUAL BAHAN WOOL

TERIMA ONGKOS JAHIT

JUAL BAHAN + JAHIT

TAHAP PEMESANAN :

  1. ORDER :
    Klik tombol whatsapp untuk sampaikan detail order (Jahit apa, Jadi kapan & warna apa ?) dan alamat untuk kunjungan.
  2. UKUR :
    Tukang Ukur datang ke alamat sambil membawa contoh-contoh bahan & Ukur Badan. 
    – Mohon dibantu Downpayment (DP 50%) setelah semua order terkonfirmasi.
  3. JAHIT :
    Waktu produksi normal adalah 1-2 minggu (1 minggu Fitting + 1 minggu Jadi). 
    – Bila URGENT kami akan kerjakan 1 x 24 Jam dengan ongkos jahit yang DOUBLE.
  4. JADI :
    Orderan siap diambil di toko atau kami antar ke alamat.
    – Pelunasan dilakukan setelah semua order selesai di kerjakan.
    – Bila ada yang di permak akan kami kerjakan GRATIS dalam 1 minggu.

BEBERAPA HASIL JAHITAN YANG SEMPAT DI FOTO :

Mau lihat-lihat hasil pekerjaan tailor kami lainnya atau beberapa model yang sempat di foto , klik tombol Instagram di atas.